Apa yang dimaksud dengan SEO (Search Engine Optimization) ?? Lihat ke bawah

shares |

SEO ( Search Engine Optimatization ) adalah suatu cara untuk meningkatkan rangking situs, website atau blog kita di Mesin Pencari. Jadi, disaat kita memasukkan "kata" didalam mesin pencari maka "kata" yang langsung terlihat dihalaman 1 ( pertama ) adalah "kata" yang telah memiliki rangking paling bagus ( oke ) .

Mesin pencari yang sudah sangat terkenal dan mendunia adalah Google ( www.google.com ) dan Yahoo! ( www.yahoo.com ) .

Bagi kita yang punya blog dan ingin dioptimalisasikan di mesin pencari maka mempelajari SEO sangat lah penting dan perlu ketekunan juga ketelitian karna cukup rumit serta membingungkan. Tapi jika kita sudah mengenal SEO lebih dekat maka Dunia Internet serasa ada didalam genggaman kita .

Banyak sekali cara belajar SEO bahkan Hack SEO, tapi
saya tidak akan menjelaskannya karna tidak sesuai dengan pertanyaan/materi .
Cukup sekian dan Terima kasih

dear : rizki einstein ( Hacker Newbie )

Related Posts

0 komentar:

Posting Komentar